BlogBugar, Latihan peregangan untuk pergelangan tangan ini sangat baik untuk hampir semua cabang olahraga. Terutama olahraga yang membutuhkan pergerakan dari pergelangan tangan seperti: Bulu Tangkis, Golf, Baseball, Tennis, Balapan Mobil atau Motor, Hockey dan lain sebagainya.
Berikut ini
cara melakukan peregangan Pergelangan Tangan yaitu:
- Berdirilah dengan kaki selebar bahu.
- Kepalkan satu tangan dibawah, dan tempatkan tangan Anda yang lain di atasnya.
- Bengkokkan Kedua lengan,lalu sorongkan ke depan sampai terasa otot-otot lengan meregang.
- Tahan pada posisi tersebut selama 5 detik.
- Setelah itu tarik kembali, dengan satu tangan tetap di atasnya.
- Lakukan gerakan seperti tadi, secara bergantian pada lengan yang satunya lagi.
(Djefi/BB)
Title : Cara Melakukan Peregangan Pergelangan Tangan
Description : BlogBugar, Latihan peregangan untuk pergelangan tangan ini sangat baik untuk hampir semua cabang olahraga. Terutama olahraga yang membutuhk...